Mykhaylo Mudryk Lolos Tes Poligraf di Tengah Ancaman Sanksi Doping

3 hours ago 1
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Inggris: Bintang Chelsea, Mykhaylo Mudryk, dinyatakan lolos tes poligraf (lie detector) di tengah proses penyelidikan kasus dugaan penggunaan zat terlarang yang menimpanya. Hal ini diungkap oleh Sergei Palkin, CEO klub lamanya, Shakhtar Donetsk, dalam wawancara dengan GiveMeSport.
Read Entire Article