Jumlah Populasi Anak di Jepang Semakin Turun, Jadi yang Terendah Sejak Tahun 1950
14 hours ago
4
ARTICLE AD BOX
Populasi anak di Jepang kian menurun sejak tahun 1950, Bunda. Bantuan keuangan yang diberikan oleh pemerintah tampaknya belum membuahkan hasil apa pun.