Franck Ribery: Michael Olise Bisa Jadi Penerusku di Bayern!

3 weeks ago 7
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Jerman: Legenda Timnas Perancis, Franck Ribery, berharap agar Michael Olise menjadi penerus dirinya di Bayern Munich. Ribery mengungkapkan hal itu setelah rekan senegaranya tersebut tampil cukup apik sejak didatangkan Bayern dari Crystal Palace pada musim panas 2024 dengan biaya sebesar 53 juta euro.
Read Entire Article