Febri Comeback Pasca Cedera, Bojan Perlahan Pulihkan Fisik
9 hours ago
1
ARTICLE AD BOX
Berita Liga 1 Indonesia: Laga pekan ke-30 Liga 1 2024/2025 menandai kembalinya Febri Hariyadi ke lapangan. Sang winger Persib ini sebelumnya absen panjang akibat cedera anterior cruciate ligament.