Arema FC Fokus Jaga Kondisi Fisik Pemain Selama Jeda Kompetisi

3 weeks ago 6
ARTICLE AD BOX
Asisten pelatih Arema FC, Kuncoro menegaskan bahwa timnya tidak bisa diliburkan terlalu lama karena dapat berpengaruh pada performa. Apalagi saat ini tim dalam tren positif, sehingga chemistry antar pemain harus terus dijaga untuk tetap solid di atas lapangan.
Read Entire Article